Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2022

Mengenal Blog: Pengertian, Jenis, dan Fungsinya

 Blog merupakan kependekan weblog. Blog ini merupakan bagian dari web. Secara tampilan sebenarnya blog ini memang mirip dengan web. Bedanya blog akan lebih sering diupdate secara konten. Seccara tampilan, konten terbaru akan muncul pada bagian paling atas. Meskipun saat ini, layout seperti itu bisa dirubah. Blog akan memiliki konten yang akan diupdate secara berkala. Blog biasanya dikelola secara personal, meskipun ada juga yang dikelola oleh sebuah tim. Isi dari sebuah blog biasanya akan fokus pada satu topik. Blog bisa berisi banyak informasi namun ada juga yang bersifat personal. Pada awalnya blog banyak digunakan oleh mereka yang membutuhkan platform di internet namun kesulitan untuk membuat website. Blog dianggap sebagai salah satu alternatif dari pengganti website saat itu. Jenis   blog Free blog Ini merupakan sebuah platform yang menyediakan layanan blog secara gratis. “contoh.blogspot.com” atau “sample.wordpress.com” maka itu merupakan blog yang termasuk ke dalam jenis...